Halo Sobat ! | Members area : Register | Sign in
About me | SiteMap | Arsip | Terms of Use | Dcma Disclaimer




Diberdayakan oleh Blogger.

Arsip Blog

Total Tayangan Halaman

Home » » Budaya Gengsi Masyarakat Indonesia

Budaya Gengsi Masyarakat Indonesia

Kamis, 16 Oktober 2014

Budaya Gengsi, bermewah-mewah, pamer dan hura-hura adalah budaya yang selalu melekat di masyarakat indonesia.

Menggunakan harta yang tidak semestiya adalah kegiatan yang seharusnya tidak perlu dilakukan karena itu adalah pemborosan dan hanya membuang-buang uang.

Namun masyarakat indonesia masih belum sadar dan hanya mementingkan kesengangan belaka dan yang lebih ironisya lagi kegiatan pemborosan ini hanya untuk menunjukan kasta mereka masing-masing, mereka hanya berusaha menunjukan kemampuan mereka, seberepa kaya nya mereka, seberapa berduitnya mereka.

Yang lebih mengherankan adanya budaya yang disebut YANG PENTING KELIHATAN WAH. Artinya apa, sebagaian orang sekarang hanya mementingkan gengsi dan tidak mau kalah sama orang lain. Apapun mereka lakukan demi menunjukan bahwa mereka mampu, walaupun sebenarnya mereka punya hutang segudang untuk membeli segala sesuatu itu. Bahkan sekarang banyak kita temui ibu-ibu yang memakai perhiasan palsu demi menunjukan kalau dia kaya, kaum pria yang meyewa mobil untuk pamer juga.

Ironis memang, tapi itulah budaya yang sudah melekat di indonesia bukan budaya adat istiadat yang luhur tapi budaya kebiasaan yang tidak baik dan tidak patut dicontoh oleh orang lain khususnya anak cucu kita kelak. Lebih baik hidup apa adanya tapi tentram daripada hidup bermewah tapi sakit kepala karena memikirkan hutang.

Sekian Semoga bermanfaat bagi pembaca.
Kunjungi juga blog kami yang lain ada 1001 tips bermanfaat di dalamnya. Terimakasih.
www.1001macamtipsmenarik.blogspot.com


1 Responses to "Budaya Gengsi Masyarakat Indonesia"

Poskan Komentar